Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Prediksi Final Liga Champions: Ini 5 Duel Penentu Hasil Man City vs Chelsea

Reporter

Editor

Nurdin Saleh

image-gnews
Final Liga Champions 2020/21: Manchester City vs Chelsea. (uefa.com)
Final Liga Champions 2020/21: Manchester City vs Chelsea. (uefa.com)
Iklan

TEMPO.CO, JakartaFinal Liga Champions 2020/21 akan menyajikan laga Manchester City vs Chelsea di Porto, Portugal, Ahad dinihari, 30 Mei 2021. Pertandingan akan berlangsung mulai 02.00 WIB dengan disiarkan secara langsung oleh SCTV.

Kedua tim memiliki peluang besar sama besar untuk menang. Manchester City tampil konsisten dan mampu menjuarai Liga Inggris musim ini. Tapi, pada musim ini, Chelsea, yang finis keempat di Premier League, sempat dua kali mengalahkan Man City dalam pertemuan di semua kompetisi.

Siapa yang akan menjadi juara? Hal itu itu akan ditentukan oleh banyak faktor, termasuk lima di bawah ini, seperti disajikan Reuters:

1. Bisakah Bek Sayap Chelsea ikut menyerang

Sistem permainan yang dirancang pelatih Thomas Tuchel di Chelsea sangat mendorong kepada bek sayap untuk membantu menyerang. Cesar Azpilicueta atau Reece James di kanan dan Ben Chilwell atau Marcos Alonso di kiri selama ini cukup efektif dalam membantu transisi permainan dari bertahan ke menyerang dan memberi alternatif bagus di sektor sayap.

Pemain Chelsea Cesar Azpilicueta melakukan tendangan ke gawang Southampton, 20 Februari 2021. Pool via REUTERS/Michael Steele

Namun, peran para bek sayap itu akan mendapat cobaan berat saat melawan Man City. Di bahwa arahan Pep Guardiola, The Citizen selalu bermain dengan dua penyerang sayap yang mampu memberi tekanan besar bagi lawan: Riyad Mahrez di kanan dan Phil Foden atau Raheem Sterling di kiri. Untuk membendung agresi mereka, bek sayap Chelsea mungkin menemukan diri mereka dengan peluang terbatas untuk membantu penyerangan.

Jika itu terjadi, maka para pemain depan Chelsea, Mason Mount dan Christian Pulisic, dapat menemukan diri mereka lebih terisolasi dari biasanya. Hasil laga final ini akan sangat bergantung pada duel di kedua lini ini dan bagaimana Tuchel menghadapi tantangan dari lawannya.

2. Bisakah Chelsea menghentikan Kevin de Bruyne?

Gelandang Manchester City Kevin De Bruyne melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Chelsea dalam pertandingan Liga Inggris di Stamford Bridge, London, 4 Januari 2021. Pool via REUTERS/Andy Rain

Thomas Tuchel telah menunjukkan, dalam dua kemenangan Chelsea atas City baru-baru ini, bahwa ia dapat mengatur timnya untuk secara efektif mengatasi sistem lawan, juga membendung kecemerlangan Kevin De Bruyne.

Patut dilihat apakah kedisiplinan serupa saat mengawal De Bruyne bisa ditunjukkan di laga final ini. Jika pemain Belgia itu mendapat ruang, kemampuannya untuk berlari di pertahanan dan menembak dari jarak jauh akan menjadi bahaya yang jelas dan nyata. Bahkan ketika ruangnya dibatasi, jarak umpannya bisa membuatnya menjadi ancaman konstan - apakah itu dengan umpan terobosan atau sapuan ke pemain sayap.

Dua gelandang bertahan Chelsea N'Golo Kante dan Jorginho tentu memiliki kapasitas untuk membatasi De Bruyne. Jika tidak, keduanya gagal berfungsi, Chelsea akan mendapat masalah.

Selanjutnya: False Nine vs Tiga Bek Tengah

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Jadwal Liga Inggris Pekan Terakhir dan Klasemennya: Simak Skenario Juara, Peta Persaingan ke Kompetisi Eropa, dan Top Skor

4 jam lalu

Logo Liga Inggris. (Reuters/Tempo)
Jadwal Liga Inggris Pekan Terakhir dan Klasemennya: Simak Skenario Juara, Peta Persaingan ke Kompetisi Eropa, dan Top Skor

Jadwal Liga Inggris akan memasuki pekan terakhir. Simak klasemen, top skor, peta persaingan juara dan perebutan tiket Eropa.


Aston Villa Lolos ke Liga Champions, Komentar Luar Biasa Sir Alex Ferguson di Awal Musim Menjadi Viral

5 jam lalu

Mantan pelatih Manchester United Alex Ferguson. Joel Ryan/Invision/AP
Aston Villa Lolos ke Liga Champions, Komentar Luar Biasa Sir Alex Ferguson di Awal Musim Menjadi Viral

Persaingan berebut tiket Liga Champions di Liga Inggris sudah usai dengan Aston Villa merebut tiket terakhir. Komentar lama Ferguson mejadi viral.


Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

6 jam lalu

Pemain Atletico Madrid Antoine Griezmann. REUTERS/Violeta Santos Moura
Klasemen Liga Spanyol Terkini: Atletico Madrid Rebut Tiket Liga Champions, Susul Real Madrid, Barcelona, dan Girona

Atletico Madrid berhasil merebut tiket Liga Champions terakhir dari Liga Spanyol. Mereka lolos untuk menyusul Real Madrid, Barcelona, dan Girona.


Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Chelsea dan Manchester United Menangi Laga Tunda, Jaga Peluang Lolos ke Eropa

8 jam lalu

Pemain Chelsea berselebrasi. REUTERS/Dylan Martinez
Hasil, Top Skor, Klasemen Liga Inggris: Chelsea dan Manchester United Menangi Laga Tunda, Jaga Peluang Lolos ke Eropa

Chelsea dan Manchester United sama-sama menang dalam pertandingan tunda pekan ke-34 Liga Inggris dan menjaga peluang lolos ke kompetisi Eropa.


Carlo Ancelotti Yakin Real Madrid Bisa Tampilkan Performa Puncak di Final Liga Champions 2023-2024

17 jam lalu

Pelatih Real Madrid Carlo Ancelotti. REUTERS
Carlo Ancelotti Yakin Real Madrid Bisa Tampilkan Performa Puncak di Final Liga Champions 2023-2024

Pelatih Real Madrid, Carlo Ancelotti, optimistis timnya akan mampu tampil dalam performa terbaik saat menjalani Liga Champions melawan Dortmund.


Bahagianya Unai Emery Usai Bawa Aston Villa Berlaga di Liga Champions Musim Depan

22 jam lalu

Unai Emery. REUTERS
Bahagianya Unai Emery Usai Bawa Aston Villa Berlaga di Liga Champions Musim Depan

Unai Emery merayakan hari istimewa bersama Aston Villa setelah membawa klub Liga Inggris itu meraih satu tiket ke Liga Champions.


Tottenham Hotspur Dikalahkan Manchester City, Pelatih Ange Postecoglou Pertanyakan Mentalitas Pemainnya

1 hari lalu

Pemain Tottenham Hotspur, James Maddison bersama pelatihnya Ange Postecoglou. Reuters/Matthew
Tottenham Hotspur Dikalahkan Manchester City, Pelatih Ange Postecoglou Pertanyakan Mentalitas Pemainnya

Manajer Tottenham Hotspur Ange Postecoglou marah besar ketika para pemainnya menelan kekalahan dari Manchester City di Tottenham Hotspur Stadium.


Tottenham Hotspur Gagal Lolos ke Liga Champions setelah Dikalahkan Man City, Apa Kata Ange Postecoglou?

1 hari lalu

Ange Postecoglou. REUTERS/Russell Cheyne/File Photo
Tottenham Hotspur Gagal Lolos ke Liga Champions setelah Dikalahkan Man City, Apa Kata Ange Postecoglou?

Tottenham Hotspur dipastikan gagal lolos ke Liga Champions musim depan karena kalah 0-2 dari Manchester City.


Manchester City Butuh Kemenangan Terakhir untuk Juarai Liga Inggris, Pep Guardiola Pakai Ibarat Main Tenis

1 hari lalu

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola. Action Images via Reuters/Paul Childs
Manchester City Butuh Kemenangan Terakhir untuk Juarai Liga Inggris, Pep Guardiola Pakai Ibarat Main Tenis

Manchester City berada di posisi sangat menguntungkan dalam perebutan gelar juara Liga Inggris 2023-2024. Simak komentar Pep Guardiola.


Klasemen Liga Inggris, Top Skor, dan Jadwal Berikutnya: Manchester City Kalahkan Tottenham, Juara Bila Menangi Laga Terakhir

1 hari lalu

Logo Liga Inggris.
Klasemen Liga Inggris, Top Skor, dan Jadwal Berikutnya: Manchester City Kalahkan Tottenham, Juara Bila Menangi Laga Terakhir

Manchester City berhasil menggusur Arsenal dari klasemen Liga Inggris 2023-2024 dan membutuhkan satu kemenangan lagi untuk juara.